MASIGNASUKAv101
84804725501570905

Cara Daftar Blog Untuk Adsense

Cara Daftar Blog Untuk  Adsense
Add Comments
9/27/2016

Berjumpa lagi dengan admin.
Kali ini admin mau berbagi cara membuat blog gratisan bagi yang belum tau apa sih blog itu.
Blog Adalah suatu wadah untuk menulis sebuah artikel yang kalian sukai dan bisa kalian bagikan untuk teman teman di media online.
Dari blog kalian juga bisa hasilkan pundi pundi dolar jika blog kalian menarik dan berguna untuk yang lain.
Pertanyaanya siapa yang akan membayar jika kita mempunyai blog yang baik?
Jawabanya bisa dari iklan yang kalian daftarkan ke penyedia ppc atau di sebut juga pay per clic.
Maksutnya jika blog kalian mempunyai iklan jika pengunjung blog kalian mengeklik iklan itu dari di sengaja maupun tidak di sengaja maka kalian akan di bayar dari pihak penyedia iklan.
Pertanyaanya terus di mana kita daftarkan blog kita yang menyediakan iklan?
Jawabanya bisa kalian daftarkan ke pdnyedia iklan yang di miliki oleh google
Google menyediakan iklan untuk blog kalian.
Google mempunyai banyak layanan termasuk google adsense.
Ya!blog kalian bisa kalian daftrarkan ke google adsense,google akan sangat senang jika ada sebuah blog yang ingin di partisipasikan dengan google adsense.
Berapa lama google adsense akan menerima blog kalian.
Jawabanya dari kalian sendiri iya dari kalian sendiri semakin blog kalian menarik artikelnya berguna untuk orang lain dan mempunya banyak pengunjung maka google akan secara cepat menerima blog kalian untuk berpatisipasi dengan iklan google.
*ok kita ke pokok pembahasan
CARA MEMBUAT BLOG GRATISAN
di internet banyak sekali layanan yang menyediakan situs situs untuk blog secara gratis.
Tapi jika untuk berpatisipasi untuk google adsense saya menyarankan untuk daftar blog di blogger,blogger sendiri di miliki oleh google.
*****Cara daftar blog di blogger sangat mudah
Pertama kalian mempunyai akun gmail,ingat hanya gmail.
Jika kalian udah mempunyai akun gmail langkah selanjutnya buka situsnya di browser kalian dengan mengetik
www.blogger.com jika udah terbuka maka kalian Isi akun email dan password kalian
Jika udah kalian isi semua dengan benar maka kalian di suguhkan laman baru yang untuk konfirmasi profil kalian
Klik saja tulisan warna orange Lanjutkan ke blogger.
Jika udah kalian klik maka akan terbuka laman baru sampai sini kalian berhasil mendaftar di blogger langkah selanjutnya pilih blog baru untuk membuat blog yang kalian inginkan.
Setelah kalian klik buat blog baru akan terbuka jendela Halaman Membuat Blog
Ada kotak isian pertama JUDUL-ALAMAT-TEMPLATE.
Di kotak judul silahkan kalian isi sesuai keinginan sebagai contoh Taman Wisata
Di kotat kedua Alamat silahkan kalian isi sesuai keinginan kalian sebagai contoh
Tamanwisata.blogspot.com
Jika alamat tersedia maka di pojok kiri ada tulisan Alamat Blog Ini Tersedia,jika alamat tidak tersedia silahkan kalian pilih lagi sampai ada yang tersedia.
Jika sudah tinggal pilih template di bawah  di sediakan banyak pilihan template pilih yang kalian suka.
Jika sudah semua ,langkah terakhir klik paling bawah sendiri  BUAT BLOG.
Setelah kalian klik buat blog maka akan terbuka jendela baru yang memberitahukan blog anda berhasil di buat.
Sekarang tinggal kalian berkreasi dengan menulis sebuah artikel pertama.
Ingat jangan copy paste yaa jika untuk berpatisipasi untuk google adsense.
Karna google adsense tidak aka menerima hasil dari copy paste.
Jika ada yang belum paham bisa kalian tanyakan di kontak komentar atau paling bawah sendir melalui email saya.
Saya dengan senang hati membalas pertanyaan kalian.
Selamat belajar membuat blog.
Heppy blogging
Bang Vinto

adalah seorang web designer yang suka mempelajari hal hal yang baru seputar blog,template,coding,dan bisnis online,untuk mempelajari hal yang baru.